Wong Yes Production adalah distributor resmi segala produk artificial plant (tanaman buatan) baik berupa tanaman buah, rumput sintetis, pohon buatan, tanaman bunga, tanaman menjalar, akar – akaran dll
Taman buatan yang berlokasi di G Walk Citraland Surabaya Barat ini didesain dengan sangat mewah kombinasi antara daun dan bunga warna warni membuat taman ini terlihat segar dan indah
Berbagai model art grass atau rumput sintetis berbahan polyethylene yang ramah lingkungan semakin membuat suasana sekitar terasa lebih fresh. Rumput buatan jenis ini memiliki struktur yang hampir sama dengan rumput asli, oleh karena itu rumput berbahan polyethylene sering jadi pilihan karena nuansa alami yang dihadirkannya
Dengan keseluruhan bahan yang menggunakan bahan artificial plant (tanaman buatan) membuat taman ini minim perawatan dan bisa bertahan selama mungkin karena kualitas bahan yang kami produksi terbaik di kelasnya